Motivasi untuk Bersikap Dermawan dalam Al-Qur’an

bersikap Dermawand Dalam Al Qur'an

Dermawan merupakan salah satu sifat terpuji. Siapa yang tidak menyukai sifat ini, bahkan orang yang pelit sekalipun menyukai seseorang yang bersikap dermawan terhdapnya, Kecuali orang-orang yang dalam hatinya terdapat penyakit hati yang buruk saja yang dikecualikan. Berikut ulasan tentang sikap dermawan yang diajarkan Alloh melalui Al-Qur’an: Bersikap Dermawan dalam Al-Qur’an “Perumpamaan (nafkah yang dikeluarkan oleh) […]

Paket Sembako Para Donatur Meringankan Beban Mak Pupuh

MAK PUPUH (SITI MARPUAH) Ibu Siti Marpuah sudah lama hidup tanpa ada yang memperhatikan kesulitan yang ia alami dalam hidupnya, mak pupuh bertahan hidup hanya dengan menunggu rizki dari Alloh melalui orang orang yang membantu dia untuk mempekerjakanya sebagai pembantu rumah tangga. Mak pupuh tinggal di Gg Resmi rt 04 rw 03 desa sukamantri kecamatan […]

Layanan Donasi Huda Cendekia di SD IT Al Hidayah Cibinong

Stand layanan Donasi YHC sd id Alhidayah Cibinong

Bekerjasama dengan Managemen salah satu SD IT terkemuka di Cibinong Bogor, Jum’at 5 Januari 2018 Yayasan Huda Cendekia membuka layanan stand Donasi pada acara Bazar yang diselenggarakan oleh SD IT Al Hidayah Cibinong Bogor. Selain memberikan layanan informasi kegiatan Huda cendekia, Orang tua Murid juga bisa langsung berdonasi di tempat Stand.

Keteladanan Rasululloh dalam Bersedekah

Keteladanan Rasululloh dalam bersedekah

Bagaimana Keteladanan Rasululloh Sholallohu’alaihi wa sallam dalam Bersedekah? Sungguh sangat indah penuturan Ibnu Qayyim mengenai petunjuk Nabi dalam bersedekah. Ibnu Qayyim berkata; Rasululloh adalah manusia terbaik dalam hal bersedekah atas apa yang dimilikinya. beliau tidak menganggap banyak atau sedikit segala sesuatu yang diberikan Alloh kepadanya. Tidak ada seorang pun yang meminta kepada beliau, melainkan beliau […]

Ucapan Terimakasih disampaikan Ketua Ma’had MHI Bogor

Ustadz Supendi Ketua MHI Bogor

“Jazakumullohu khairan katsira kepada para muhsinin yang saat ini sudah ikut berpartisipasi dalam program Pendidikan Da’i Nusantara ini, kami juga menyeru kepada kaum Muslimin yang lain yang belum ikut berpartisipasi dalam program Pendidikan Da’i Nusantara ini, Mari salurkan Dana-dana Anda semua dalam program Pendidikan Da’i Nusantara melalui Yayasan Huda Cendekia” (Ust. Supendi | Ketua MHI […]

Hindarkan Keburukan dengan Sedekah

Hindarkan keburukan dengan sedekah

hudacendekia.or.id | Sedekah memiliki dampak positif bagi pelakunya dalam hal menjaganya dari keburukan dan musibah (hal yang tidak disukai). Diriwayatkan dari Abu Umamah, Rasululloh Sholallohu’alaihi wa sallam bersabda, “Pelaku kebaikan dapat mencegah kejadian buruk, bersedekah secara rahasia dapat mencegah murka Tuhan, dan silaturahim dapat memperpanjang usia. (HR. Thabrani) Ibnu Abi Ja’d berkata, “Sedekah menolak 70 […]

Sedekah secara Rahasia, diantara 7 Golongan yang Dinaungi di Hari Kiamat

7 golongan yang di naungi Alloh

hudacendekia.or.id | Siapa diantara kita yang tidak ingin menjadi salah satu dari 7 Golongan yang dinaungi di hari kiamat? Tentu kita berharap mendapatkan nikmat besar ini dimana tidak ada yang dapat menaungi kita ketika itu kecuali Alloh Subhanahuwata’ala. Diantara golongan yang mendapat naungan adalah orang yang bersedekah secara Rahasia, sampai-sampai tangan kirinya tidak mengetahui apa […]

Sedekah Mensucikan dan Membersikan Diri

sedekah tidak mengurangi harta

Pada Artikel sebelumnya telah dibahas “Bagaimana Pendapat Ulama Salaf tentang Sedekah“, pada artikel lanjutan ini terkait dengan Manfaat Sedekah dan diambil dari sumber yang sama: Sedekah Mensucikan dan membersihkan Diri. Manusia adalah tempatnya salah dan Dosa, siapa diantara kita yang tidak pernah berbuat Dosa dan kesalahan? Tentu saja kita semua pastilah pernah melakukan kesalalahan dan […]

Pendapat Ulama Salaf tentang Sedekah

Pendapat Ulama tentang Sedekah Nasihat Lukman Al Hakim

YayasanHudaCendekia_ Pada Kesempatan kali ini kita akan membahas bagaimana Pendapat Ulama Salaf tentang sedekah. Pembahasan ini dimuat dalam kitab “At-Tadawi bish-Shadaqah” yang ditulis oleh Syaikh Hasan bin Ahmad bin Hasan Hammam dan diterjemahkan oleh Ustadz Atik Fikri Ilyas & Yasir Maqashid. Diterbitkan pertamakali pada Juli 2007 oleh Penerbit Nakhlah Pustaka Jakarta. Tulisan berikut ini merupakan […]

Pembagian Sembako kepada 35 Santri Cibeber Bogor

YHC On The Move Huda Cendekia Cibeber

Huda Cendekia_Berkat bantuan serta dukungan dari para Donatur dan berbagai pihak, Alhamdulillah telah tersampaikan amanah dari para Donatur untuk Program YHC ON The Move berupa Pembagian Sembako dan Uang Saku kepada 35 orang Yatim & Dhuafa di Kampung Pasir Honje, RT. 007 RW. 003, Desa Cibeber II Leuwiliang Bogor pada hari Sabtu, Tanggal 16 Desember […]